Friday 4 November 2011

Cara Mengembalikan Data Yang Hilang Karena Virus Shortcut

8 comments
Ok bro... mungkin dari bro-bro yang flashdisk/harddisk externalnya terkena  virus shortcut terus data bro juga ikut menghilang.. ok bro langsung aja gi ni cara mengembalikannya :
1. buka run caranya windows + R
2. terus ketik cmd
3. terus ketik seperti ini : attrib -h -r -s /s /d nama drive:\*.*
contohnya seperti di bawah ini
4. setelah itu biarkan begitu terus sampai data di flashdisk/harddisk external anda mucul.. ok

semoooogaaaaaa beeeerrrrrmannnnnfaaaat baagiii brrrooo sssseeeeeeemuaaaaaa...... ok broo

8 comments :

  1. sangat membantu master. Thank's yahh.... \(^0^)/

    ReplyDelete
  2. thank u mas bro. itu sangat bekerja bgt

    ReplyDelete
  3. thx sob udh berbagi ilmunya

    artikel yang sangat bermanfaat ..

    ReplyDelete
  4. ko ga bisa ya ? ada solusi lain buat bb ga ?

    ReplyDelete
  5. ko ga bisa ya ? ada solusi lain buat bb ga ?

    ReplyDelete
  6. wiihhh mantap, makasih bro. :D

    ReplyDelete
  7. mantep bro nice info..its work

    ReplyDelete